Pembahasan Aktivitas 1.9 halaman 19 Variabel Bebas, Terikat, dan Kontrol IPA SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka

kontenjempolan.id- Pembahasan Aktivitas 1.9 halaman 19 Variabel Bebas, Terikat, dan Kontrol IPA SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka.

Aktivitas 1.9

Ayu membantu ibunya menanam tanaman tomat, cabe dan bawang. Ia ingin mengetahui tanaman mana yang paling cepat tumbuh. Tentukanlah variabel bebas, variabel terikat dan tiga macam variabel kontrol dalam penyelidikan Ayu ini.

Jawaban:

Penelitian merupakan suatu kegiatan untuk mengamati dan melakukan suatu percobaan tehdapa suatu objek tertentu. Ayu membantu ibunya menanam tanaman tomat, cabe, dan bawang. Ia ingin mengetahui tanaman mana yang paling cepat tumbuh.

Variabel bebas, variabel terikat, dan tiga macam variabel kontrol dalam penyelidikan Ayu ini antara lain sebagai berikut:

1. Variabel bebas yaitu tanaman tomat, cabe, dan bawang.

2. Variabel terikat yaitu kecepatan pertumbuhan tanaman tomat, cabe, dan bawang.

3. Variabel kontrol yaitu media tanam, frekuensi penyiraman, dan jenis pupuk yang digunakan.

 

Untuk mendapatkan Pembahasan Soal Kurikulum Merdeka Lainnya dapat diakses melalui kontenjempolan.id.

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Pembahasan Aktivitas 1.9 halaman 19 Variabel Bebas, Terikat, dan Kontrol IPA SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka yang dipublish pada 10/24/2022 di website Konten Jempolan

Artikel Terkait