Kunci Jawaban Penulisan Bentuk Baku halaman 37 Bilangan Berpangkat Matematika SMP Kelas 8 Kurikulum Merdeka

kontenjempolan.id-Kunci Jawaban Penulisan Bentuk Baku halaman 37 Bilangan Berpangkat Matematika SMP Kelas 8 Kurikulum Merdeka.

Hallo Adik-adik, kontenjempolan.id kali ini akan membahas materi Matematika SMP Kelas 8 halaman 37. Bacaan ini bisa Adik-adik temukan pada buku Matematika SMP Kelas 8 Kurikulum Merdeka Bab 1 Bilangan Berpangkat.

Penulisan Bentuk Baku

Ayo Bereksplorasi

Menurut para ahli, Bumi memiliki berat sekitar 6.000.000.000.000.000.000.000 ton. Penulisan berat ini tentunya kurang efektif karena terlalu panjang. Agar lebih hemat dalam penulisan berat bumi, dapat ditulis dalam bentuk bilangan berpangkat.

Berat Bumi jika ditulis dalam bentuk perkalian adalah

6.000.000.000.000.000.000.000 ton

= 6 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 × 10 ton = 6 × 10^18 ton

Dengan demikian berat Bumi dapat ditulis dengan angka yang jauh lebih sederhana yaitu 6 × 10^18 ton.

Untuk memahami lebih jauh tentang penulisan bentuk baku coba lengkapi tabel berikut ini

Berdasarkan tabel tersebut dapat disimpulkan bahwa penulisan bentuk baku dari bilangan positif dapat ditulis dengan

a x 10^n dengan 1 < a < 10

contoh 1.13

Soal Latihan 1.3

1. Tulislah bilangan berikut dalam bentuk biasa.

a. 2,5 × 10^8

b. 4,58 × 10^10

c. 9,0387 × 10^-8

d. 2,0007 × 10^-4

e. 1,56004 × 10^-1

Jawaban:

a. 2,5 × 10^8 = 250.000.000

b. 4,58 × 10^10 = 45.800.000.000

c. 9,0387 × 10^-8 = 0,000000090387

d. 2,0007 × 10^-4 = 0,000200007

e. 1,56004 × 10^-1 = 0,1566004

2. Tulislah bilangan berikut dalam bentuk baku.

a. 34.000.000.000

b. 890.000.000.000

c. 0,00000000783

d. 0,000000392

e. 0,0303929

Jawaban:

a. 34.000.000.000 = 3,4 × 10^10

b. 890000000000 = 8,9 × 10^11

c. 0,00000000783 = 7,83 × 10^-9

d. 0,000000392 = 3,92 × 10^-7

e. 0,0303929 = 3,03929 × 10^-2

3. Sederhanakan bentuk berikut

a. (2 × 10^6) × (8 × 10^4)

b. (8 × 10^10) : (1,2 × 10^-5)

c. {(1,5 x 10^3) x (8 x 10^4)} / (2 x 10^3)

Jawaban:

a. (2 × 10^6) × (8 × 10^4) = 1,6 × 10^11

b. (8 × 10^10) : (1,2 × 10^-5) = 6,67 × 10^15

c. {(1,5 x 10^3) x (8 x 10^4)} / (2 x 10^3) = 6x 10^3

4. Satu karung berisi beras memiliki berat 50 kg. Jika diasumsikan berat tiap-tiap butir beras adalah sama, yaitu 5 × 10^-3 gram. Berapakah banyak butir beras dalam karung tersebut? Tuliskan jawaban kalian dalam bilangan berpangkat sederhana.

Jawab :

diperkirakan banyak butir beras adalah 1 × 10^7 butir beras.

5. Dwi Puji Lestari membeli lashdisk berkapasitas 64 GB, dan yang bisa digunakan adalah 92% Tentukan berapa Byte kapasitas lashdisk yang dapat digunakan? (1 GB = 2^30 Byte)

Jawaban:

64 × 2^30 × 92% = 58,88 × 2^30 byte

6. Kecepatan cahaya adalah 3 × 10^8 m/detik. Berapa km cahaya bergerak dalam waktu 6 jam? Tulislah jawaban kalian dalam bentuk baku.

Jawaban :

21.600 × 3 × 10^8 m = 6,48 × 10^12 m = 6,48 × 10^9 km

Disclaimer:

Kunci Jawaban pada unggahan kontempolan tidak mutlak kebenarannya dan unggahan ini bisa Adik-adik gunakan sebagai salah satu acuan dalam mengerjakan soal bukan sebagai acuan utama

Demikian pembahasan Matematika Kelas 8 Penulisan Bentuk Baku halaman 37 Bilangan Berpangkat. Untuk mendapatkan pembahasan Soal latihan Kurikulum Merdeka Mata Pelajaran lainnya dapat mengakses melalui kontenjempolan.id.

admin

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Kunci Jawaban Penulisan Bentuk Baku halaman 37 Bilangan Berpangkat Matematika SMP Kelas 8 Kurikulum Merdeka yang dipublish pada 06/14/2023 di website Konten Jempolan

Artikel Terkait