Kunci Jawaban Lembar Aktivitas 4 Aktivitas individu halaman 212 IPS SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka

kontenjempolan.id-Kunci Jawaban Lembar Aktivitas 4 Aktivitas individu halaman 212 IPS SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka.

Lembar Aktivitas 4 Aktivitas individu

Selidiki pernyataan di bawah ini merupakan mitos ataukah fakta: Orang Batak cenderung berbicara dalam nada tinggi dan setengah berteriak. Hal ini terjadi akibat mayoritas masyarakat yang tinggal di dataran tinggi dengan rumah yang jaraknya saling berjauhan. Kebiasaan tersebut terbawa hingga saat ini, walaupun jarak rumah sudah semakin berdekatan.

Jawaban:

Fakta

Penjelasan:

Suku Batak memiliki ciri khas yang sudah melekat dalam kehidupan sehari-hari masyarakatnya salah satunya adalah terkenal dengan nada bicaranya yang tinggi.

Nada bicara yang tinggi sudah menjadi kebiasaan dari orang dari Suku Batak meskipun tidak semua orang suku Batak memiliki nada bicara yang tinggi.

Kebiasaan berbicara dengan nada tinggi bukan berarti menandakan orang dari Suku Batak memiliki kepribadian tempramental atau suka marah-marah.

Salah satu penyebab kebiasaan Suku Batak berbicara dengan nada tinggi adalah terkait letak geografis tempat tinggal orang dari Suku Batak.

 

Untuk mendapatkan Pembahasan Soal Kurikulum Merdeka Mata Pelajaran lainnya dapat diakses melalui kontenjempolan.id.

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Kunci Jawaban Lembar Aktivitas 4 Aktivitas individu halaman 212 IPS SMP Kelas 7 Kurikulum Merdeka yang dipublish pada 10/21/2022 di website Konten Jempolan

Artikel Terkait