harga ikan teri

Harga Ikan Teri Lengkap : Teri Medan, Jengki, Nasi Terbaru September 2022

Jika dibandingkan dengan jenis ikan lainnya, harga ikan teri termasuk yang sangat terjangkau untuk didapatkan. Harga ikan ini 1 kg di pasar saat ini berharga mulai Rp100.000-Rp200.00 tergantung jenis terinya. 

Ikan ini biasanya dijual dalam keadaan sudah kering maupun dalam kondisi basah. Harga ini bisa mengalami kenaikan ataupun penurunan tergantung suplai ikan yang tersedia di alam dan kondisi pasar. 

Kerap kali menjadi santapan lauk favorit, ikan dengan ukuran mini ini ternyata juga kaya akan kandungan gizinya yang sangat bermanfaat bagi tubuh. Seperti asam lemak omega-3 yang berguna untuk kesehatan jantung dan otak, kalsium untuk kesehatan tulang serta protein untuk kesehatan otot dan memperbaiki jaringan tubuh. 

Daftar Harga Ikan Teri Lengkap Terupdate Agustus 2022

Pengolahan ikan ini sangat beragam mulai dengan digoreng, dipepes atau dicampurkan dengan olahan masakan lainnya. Tidak hanya sebagai lauk, ikan bisa pula diolah menjadi beraneka makanan cemilan sehat. 

Terlepas dari teri ternyata tidak hanya terdiri dari satu jenis saja. Berikut akan kita bahas jenis-jenis ikan teri beserta Harga per kilo 2022 terbaru.

  • Harga Ikan Teri Jengki

Teri Jengki memiliki ciri ukuran tubuh yang lebih panjang yakni sekitar 3 cm-4 cm. Warnanya terlihat kusam dan agak coklat. Untuk harga ikannya 1 kg jenis jengki ini terbilang lebih murah yakni sekitar Rp100.000 rupiah. 

Harga ikan ini ¼ kg berkisar Rp30.000-Rp 45.000 per kilogram dan harga ikan  1 ons-nya berkisar Rp10.000 hingga Rp15.000-an. Berikut adalah tabel perincian harga teri jengki pada tahun 2022.

Harga Teri Jengki 2022
Per kg Per ¼ Per ons
Rp.100.000– Rp130.000 Rp30.000 – Rp45.000 Rp10.000 – Rp15.000

Tabel 1. Harga Teri Jengki Tahun 2022

  • Harga Ikan Teri Nasi

Seperti namanya, ikan  ini memiliki ukuran tubuh yang kecil dan bulat layaknya nasi. Warnanya putih dan agak kekuningan. Adapun harga ikan jenis ini tidak terlalu mahal. Untuk per 1 kg ikan ini sekitar Rp140.000. 

Sedangkan harga ¼ kg berkisar Rp30.000-Rp45.000 per kilogram dan harga 1 ons-nya berkisar Rp15.000 hinggaRp25.000-an. Berikut kits sajikan tabel perincian harga ikan ini  pada tahun 2022.

Harga Teri Nasi 2022
Per kg Per ¼ Per ons
Rp.140.000–Rp155.000 Rp30.000-Rp45.000  Rp15.000 – Rp25.000

Tabel 2. Harga Teri Nasi Tahun 2022

  • Harga Teri Medan

Macam Ikan ini selanjutnya adalah ikan teri medan. Jenis ini tersedia banyak di alam disamping kualitas ikannya yang bagus dan berkualitas. Itulah mengapa harga teri  medan terbilang cukup mahal dari jenis sebelumnya. Untuk ikan saat ini dibanderol dengan harga Rp190.000 per kilogram.

Adapun untuk harga  ¼ kg berkisar Rp35.000-Rp550.000 dan  harga per 1 ons-nya berkisar Rp15.000 hinggaRp25.000-an. Di bawah ini adalah tabel perincian harga ikan ini pada tahun 2022.

Harga Teri Medan 2022
Per kg Per ¼ Per ons
 Rp.190.000-Rp200.000 Rp35.000-Rp50.000  Rp20.000-Rp30.000

Harga dari semua jenis ikan teri di atas tentu tidak lepas dari faktor daerah, kondisi pasar serta ketersediaan ikan teri di alam yang sewaktu-waktu akan memengaaryuhi harga. Selain itu, kualitas ikan ini juga akan turut memengaruhi  harganya ikan ini. 

Demikian tadi informasi terkait harga ikan teri yang dapat kami sampaikan berdasarkan beberapa sumber terpercaya yang ada. Semoga bermanfaat.

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Harga Ikan Teri Lengkap : Teri Medan, Jengki, Nasi Terbaru September 2022 yang dipublish pada 08/31/2022 di website Konten Jempolan

Artikel Terkait